Kembali

Jika Ini Ramadhan Terakhirku

Bismillah,
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatu.

Insyaallah akan di adakan Dauroh Remaja dan Keluarga dengan tema:

Jika Ini Ramadhan Terakhirku

Yuk kita dateng barengan sekeluarga mempersiapkan Ramadhan tahun ini agar lebih optimal lagi. Kapan?

Ahad, 5 Maret 2023

🕋 Masjid Jami Al-Ikhlas Bukit Asri Ciomas

Insyaallah dengan pemateri:
Ustdaz Arif Sutrisno, Lc حفظه الله
Ustadz Muhammad Aswandi, Lc حفظه الله
Ustadz Siroj Hardian, Lc حفظه الله

Pendaftaran

Demi kelancaran & untuk memudahkan panitia mempersiapkan kebutuhan peserta, silahkan daftar konfirmasi kehadirin disini

Mohon di Perhatikan

Para peserta diharapkan menjaga adab-adab di majelis ilmu, bagi peserta yang membawa anak sebelum usia tamsyiz (<9 tahun) harap menjaga anak-anaknya agar tidak menggangu peserta lain selama dauroh. Dan diharapkan duduk tidak di depan. Anak lelaki bersama ayahnya dan anak perempuan bersama ibunya. Peserta lelaki berada di lantai dasar dan peserta perempuan di lantai atas.

📱 Narahubung Ikhwan
089525894378

📱 Narahubung Akhwat
089650094872

Semoga Allah mudahkan langkah kita menuju surga dengan menghadiri majelis ilmu Syar’i, dan semoga Allah kumpulkan kita bersama keluarga dan orang-orang yang kita cintai.

Jazaakumullahu khairan.

Baarakallahu fiikum.

Note: Hasil penjualan mug ini insyaallah digunakan untuk mensupport dakwah digital masjid-musholah yang terafiliasi dengan uloom.id
5 2 suara
Article Rating
BAGIKAN POSTINGAN INI
BEKAL UNTUK RAMADHAN
  • 5 March 2023 08:00
    Ustdaz Arif Sutrisno, Lc. حفظه الله

    Jika tahun lalu kita menyongsong Ramadhan dengan tangan kosong. Maka Tahun ini kita berusaha mempersiapkan bekal ilmu jauh hari sebelumnya.

AL-QUR'AN SAHABATKU
  • 5 March 2023 10:00 - 12:00
    Ustadz Muhammad Aswandi, Lc. حفظه الله

    Jika tahun lalu, kita alpa membaca Al-Quran. Mudah-mudahan Ramadhan tahun ini kita bisa banyak membaca dan mentadabburinya.

JIKAKU TAK DIAMPUNI
  • 5 March 2023 13:00 - 15:00
    Ustadz Siroj Hardian, Lc. حفظه الله

    Apakah pintu taubat masih terbuka? Sedangkan dosaku teramat banyak … Bahkan dosa tersebut terus berulang. Dan sekarang aku ingin bertaubat.

Siroj Hardian, Lc.
Ustadz
Seorang istadz dan penulis buku asal kota Bogor
guest
0 Comments
tertua
Terbaru Suara Terbanyak
Tanggapan Sebaris
Lihat semua komentar
detail acara
Butuh Bantuan?