Kembali

Events

Kedaluwarsa
8 February 2022
Untuk menjalankan muammalah jual beli, terdapat prinsip-prinsip yang harus dilaksanakan oleh umat islam. Hal ini sebagaimana nilai-nilai yang ada dalam Al-Quran dan Sunnah. Agar hukumnya sah, ada beberapa syarat jual beli dalam Islam yang wajib dipenuhi oleh kedua belah pihak....
Kedaluwarsa
InsyaAllah segera hadir Muslim LifeFair 2022 25-27 Maret 2022, Istora GBK Jakarta. Pameran produk, wisata kuliner dan acara komunitas muslim yang akan membawa konsep: › Bazaar Produk Muslim › Herbal Thibbun Nabawi › Pendidikan Islami › Kuliner KHAS (Kuliner Halal Aman Sehat) › Acara...
Kedaluwarsa
30 January 2022
Berharap kepada Allah merupakan salah satu pilar penting yang harus ada dalam ibadah seorang hamba. Orang yang senantiasa berharap akan keluasan karunia Allah سبحانه و تعالى adalah orang yang selalu membukakan pintu harapan baginya. Cirinya, hatinya selalu mengharapkan kesempurnaan nikmat...
Kedaluwarsa
28 January 2022
Semua hal yang kita lakukan pasti akan ditanya pertanggung jawabanya karena kita hidup dan mati karena Allah. Maka ketika kita diberikan kehidupan maka kita harus mempertanggung jawabkannya di hadapan Allah pada hari akhir nanti. Tidak akan ada satupun yang terlewat...
Kedaluwarsa
27 January 2022
Masalah hidup selalu datang dan menjadi ujian bagi setiap orang. Tidak jarang, masalah-masalah yang dihadapi dalam hidup terasa berat dan sulit dilalui. Dalam agama Islam, umat muslim diajarkan untuk terus berdoa memohon perlindungan dan pertolongan Allah saat menghadapi berbagai cobaan....
Kedaluwarsa
25 January 2022
Bismillah, Kajian Kitab Matan Abu Syuja’ kali ini masih membahas bab sholat. Dimana kajian sebelumnya (lihat dibawah videonya) membahas Waktu Sholat, Syarat Wajib Sholat, Sholat Rawatib. InsyaaAllah untuk pembahasan kali ini adalah: Kitab Sholat: Sholat Rawatib, Syarat Sholat, Rukun Sholat...
Kedaluwarsa
23 January 2022
Dengan menapak tilasi jejak para Salaf, generasi akhir umat ini akan bisa meraih kembali masa keemasannya. Sebagaimana dikatakan oleh Imam Malik rahimahullah, “Tidak akan baik generasi akhir umat ini kecuali dengan apa yang membuat generasi awalnya menjadi baik”. Jikalau umat...
Kedaluwarsa
20 January 2022
Siapa hamba-hamba Allah yang diinginkan atau dirindukan surga? Tema inilah yang InsyaAllah menjadi fokus pembahasan Ustaz Abu Nayif Kamal dalam kajian Islam yang diadakan pada kajian pekan. Menjadi Hamba Yang Dirindu Surga InsyaAllah bersama Ust. Abu Nayif Kamal حَفِظَهُ الله تعالى...
Kedaluwarsa
18 January 2022
Pembahasan soal darah pada wanita yaitu haid, nifas, dan istihadhah adalah pembahasan yang paling sering jadi bahan pertanyaan. Dan pembahasan ini juga merupakan salah satu bahasan yang tersulit dalam masalah fiqih, sehingga banyak yang keliru dalam memahaminya. Supaya lebih memahami...
Kedaluwarsa
14 January 2022
Dalam sebuah hadits Nabi Muhammad ﷺ mengisyaratkan bahwa Imam Mahdi pasti datang di akhir zaman. Ia akan memimpin ummat Islam keluar dari kegelapan kezaliman dan kesewenang-wenangan menuju cahaya keadilan dan kejujuran yang menerangi dunia seluruhnya. Perlu dipahami juga bahwa umat Islam...
Butuh Bantuan?